Minggu, 03 Mei 2020

Mencari Jam Tangan Pria? Yuk Simak Rekomendasinya Disini


Mencari Jam Tangan Pria? Yuk Simak Rekomendasinya Disini

Bagai kebanyakan pria, jam yang melingkar di pergelangan tangan tidak hanya berfungsi sebagai penunjuk waktu namun juga berfungsi guna menunjukkan status sosial dan sikap pemakainya. Ketika membeli jam tangan pria sebaiknya tidak hanya memperhatikan harga saja, namun juga rasa nyaman saat dipakai. Nah biar nggak bingung memilih, yuk simak rekomendasi jam tangan terbaik dalam ulasan ini.

Rekomendasi Jam Tangan Terbaik untuk Pria

1. Daniel wellington Dapper Bristo

Daniel Wellington merupakan salah satu pembuat jam yang populer. Banyak produknya yang menjadi incaran baik itu oleh para pria maupun wanita karena kualitasnya yang bagus. Desain dan bentuk yang diusung Daniel Wellington bisa dikatakan fleksibel, karena bisa dipakai di berbagai macam aktivitas. Daniel wellington Dapper Bristo dengan desain elegan ini cocok dijadikan aksesoris saat di acara formal, atau juga sebagai penunjang gaya kasual yang santai.

2. Fossil FS5132 Grant Chronograph Black

Muncul dengan tampilan serba hitam, Fossil FS5132 cocok dipakai untuk gaya yang sporty dan trendy. Produk satu ini memberikan kesan maskulin dan misterius kepada penggunanya. Fossil FS5132 juga sangat cocok untuk kamu yang menyukai gaya dengan tema monokrom yang simpel dan juga elegan. Untuk tambahan informasi, jam tangan pria dari Fossil ini bagian strapnya terbuat dari kuli sehingga nyaman digunakan.

3. Fossil FS5268 Grant Chronograph Blue

Selain yang seri Black, Fossil FS5132 Grant Chronograph Blue tidak kalah bagus dan sangat direkomendasikan. Pasalnya produk satu ini memiliki fungsi yang fleksibel, bisa dipakai di acara formal maupun kegiatan santai seperti berkumpul dengan teman. Bahkan produk satu ini juga bisa menunjukkan kesan sporty kepada penggunanya. Di Blibli Fossil FS5268 Grant Chronograph Blue ini tengah mendapatkan potongan harga hingga 69 persen lho.

4. Casio Standard Black Resin Band

Merek satu ini sudah dikenal sebagai produsen jam yang berkualitas serta memiliki berbagai jenis dan model, bahkan Cassio cocok digunakan oleh berbagai kalangan usia. Jika Cassio yang kamu miliki asli dan bergaransi resmi, maka jika terjadi masalah atau kerusakan bawa saja ke konter Casio dan masalah pun akan beres. Salah satu produk jam tangan pria Cassie yang direkomendasikan yakni Casio Standard Black Resin Band.

5. Alexander Christie 6280

Produsen jam satu ini sudah menjadi kepercayaan masyarakat sejak puluhan tahun silam. Apalagi bahan stainless steel yang digunakan Alexander Christie merupakan kualitas terbaik dan kemudian dipadukan dengan desain jam yang elegan nan menarik, maka tidak mengherankan jika Alexander Christie menjadi favorit. salah satu yang menjadi favorit masyarakat Indonesia yakni ada Alexander Christie 6280.

6. Expedition Black Grey Stainless Steel 6757 MCBEPBA

Produk satu ini cocok untuk kamu yang senang dengan gaya sporty dan manly. Apalagi Expedition memang fokus menciptakan produk yang digemari oleh anak muda pecinta kegiatan alam yang bebas. Maka tidak mengherankan jika produk ini dibuat tahan terhadap air. Selain menggunakan mesin Quartz Miyota yang akurat dan tangguh, jam tangan pria ini juga terbuat dari bahan stainless steel dan memiliki tipe analog.

Umumnya kebanyakan pria akan menggemari barang yang simple namun memiliki desain yang elegan, seperti beberapa rekomendasi jam dalam ulasan ini merupakan yang paling banyak dicari oleh para pria. Jika kamu mencari tempat membeli jam secara online yang terpercaya, Blibli bisa menjadi solusi cerdas. Apalagi di Blibli.com banyak promo diskon yang ditawarkan. Jadi, tunggu apa lagi!